Semua Orang Bisa Memahami Al-Qur’an dan Hadis?

[aswaja_big_letter]Gerakan salafi itu ciri utamanya dua: puritan dan egalitarian. Selain membersihkan ritual keislaman dari berbagai unsur tambahan yang tidak ada di masa Nabi, kaum salafi juga menggelorakan semangat persamaan bahwa siapapun bisa memahami al-Qur’an dan Hadis tanpa melalui ulama sebagai perantaranya.[/aswaja_big_letter] Gerakan ini semula disebut sebagai pembaharuan, karena bermaksud meruntuhkan tembok tradisi dan ritual keulamaan yang…

Identitas

[aswaja_big_letter]Pentingkah identitas itu? Tentu saja. Identitas adalah pembeda antara kita dengan yang lain. Pada masa Nabi Muhammad hidup lima belas abad yang lampau, identitas keislaman menjadi sesuatu yang sangat penting. Tapi bagaimana membedakan antara Muslim dengan non-Muslim saat itu? Bukankah mereka sama-sama orang arab yang punya tradisi yang sama, bahasa yang sama bahkan juga berpakaian…

Ketika Para Guru Mulia Bertemu

[aswaja_column size=”one-half” position=”first” fade_in=”false”][/aswaja_column][aswaja_column size=”one-half” position=”last” fade_in=”false”][/aswaja_column] [aswaja_big_letter]Satu hal yang saya syukuri di tengah berita menguatnya konservatisme di tubuh umat, kita masih punya para guru mulia yang tanpa lelah memberi kita tetesen ilmu dan hikmah. Di antara para guru mulia itu ada tercatat nama Prof Dr KH Muhammad Quraish Shihab. Abah saya sejak dulu mengajarkan…

Nazham Sullam al-Taufiq Karya KH. Abdul Hamid Pasuruan

[aswaja_big_letter]Di pesantren biasa dipelajari kitab Sullam al-Taufiq karya Syekh Abdullah Bin Al-Husain Ba Alawi Al-Hadhrami (1778-1855). Kitab ringkas ini berisikan tiga pokok bahasan: tauhid, fiqh dan tasawuf. [/aswaja_big_letter] KH Abdul Hamid Pasuruan, yang disebut-sebut sebagai salah satu wali tanah Jawa, menggubah isi kitab ini dalam bentuk puisi (nazham). Di bawah ini saya tuliskan dengan sedikit…

Pencari Bakat

Mata para pencari bakat itu seperti mata ajaib. Mereka tidak hanya melihat kondisi hari ini, tapi mereka sudah bisa “melihat” potensi orang yang didepan mereka dan membayangkan apa yang akan terjadi 10-20 tahun kemudian. Dunia membutuhkan para pencari bakat, apakah itu peneliti, penyanyi, atau pemain sepakbola, untuk kemudian direkrut oleh pelatih atau mentor yang handal…

Shalawatku Padamu, Wahai Kekasih

Wa shalli allahumma ‘alayhi shalatan daimatan muttashilatan tatawala wa tadum – limpahkan shalawat kepada Nabi Muhammad selamanya Allahumma shalli ‘alayhi zinata ‘arsyika wa mablagha ridhaka wa midada kalimatika wa muntaha rahmatika Ya Allah Limpahkan shalawat kepada Nabi Muhammad seindah ‘ArasyMu, sebanyak ridhaMu, kalimatMu dan rahmatMu Ya Allah, limpahkan shalawat kepada Nabi Muhammad sebanyak tetes air hujan yang jatuh sejak mula…

Tentang Amal Perbuatan dalam Perspektif Kitab al-Hikam

“Jika Tuhan hendak menampakkan karuniaNya kepadamu, maka Dia ciptakan amal dan kemudian dinisbatkannya kepadamu” (Al-Hikam – Ibn Athailah). Seringkali kita terpesona dengan cara Allah menuntun kita membuka jalan menuju ladang amal kebaikan. Dibentangkannya kesempatan untuk kita menunaikan janji, mengabdi dan mengamalkan apa yang telah Tuhan ajarkan sebelumnya kepada kita. Tuhan bekerja dengan cara-Nya, lantas semua…

Pertanyaan Klasik: “Mengapa Mereka Maju, dan Kita Tidak?”

[aswaja_big_letter]Limadza Ta’akharal Al-Muslimun Wa Limadza Taqaddama Ghairuhum adalah pertanyaan yang menjadi judul buku karya Amir Syakib Arsalan. “Mengapa kaum muslimin terbelakang dan yang lainnya maju?”, judul buku ini menyentak dan menjadi terkenal.[/aswaja_big_letter] Kalau mau tersinggung dengan judulnya bisa saja, bukankah ada individu muslim yang hebat? Apa ini maksudnya menghina para alim ulama? Tentu saja yang dimaksud dalam kata…