Belajar mencintaiNya dari puisi Gus Mus

Kawan, apa makna puisi KH A Mustofa Bisri di bawah ini bagi proses pembelajaran kita dalam mencintaiNya? Irisan kata-kata beliau sungguh menusuk hatiku, membuka topeng kepalsuan diri ini, dan menghentak kesadaran: apa yang kita cari sebenarnya: kepuasan ego atau ketulusan cintaNya? CINTAMU bukankah aku sudah mengatakan kepadamu kemarilah rengkuh aku dengan sepenuh jiwamu datanglah aku…

Memory

Blusukan ke Monash Library, dan menemukan buku tulisan abahku yg pertama kali terbit tahun 1971 (dua tahun sebelum aku lahir). Entah gimana ceritanya sampai buku ini ada di Monash. Tiba-tiba ingatan melayang saat aku dulu asyik berdiskusi dan bercanda dengan abahku yang wafat tahun 2001. *mataku pun berkaca-kaca* I miss him …really miss him Lahul…