Ada Apa Dengan Kiai

Anak muda itu bersungut-sungut dan curhat ke Ujang: “Kenapa ceramah dari kiai sepuh tadi itu kok isinya cerita saja, jarang sekali kutipan dalil ayat dan hadisnya.” “Terus? Apa lagi?” tanya Ujang “Iya Kang….begitu diminta baca doa, mbah kiai itu juga doanya pendek-pendek saja, gak bisa bikin jamaah menangis kayak dzikirnya ustad yang sering tampil di…

Prof Arskal Salim

Selamat Pagi, Profesor! Bahagia itu sederhana. Menerima mesej dari kawanku Afwan Faizin bahwa kemarin tengah berlangsung Pidato Pengukuhan Guru Besar Arskal Salim di UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, rasanya seperti melayang di udara. Sore harinya Prof Arskal Salim sendiri yang mengirimkan naskah pidatonya lewat email kepadaku. Kalau riba yang berlipat ganda (adh’afan mudha’afah) diharamkan al-Qur’an, kebahagiaan…

Islam yang Tekstual dan Konteksual

[aswaja_big_letter]Memahami Islam tidak cukup hanya lewat teks, tapi juga harus memahami konteks. Keduanya harus dipahami dan tidak bisa ditinggalkan.[/aswaja_big_letter] Kalau anda melulu melihat teks maka anda akan terpaku dengan teks dan memutar kembali jarum sejarah ke jaman onta. Kalau anda hanya berpegang pada konteks dan melupakan teks maka anda akan seperti anak panah yang lepas…

Pantun Setengah Sya’ban

hidup ini cuma sebentar tunaikanlah amanah tanpa gentar jangan ditunda entar-entar keburu Izrail datang bagai halilintar hidup ini sungguh tidak lama  entah berapa lama masih bersama ketimbang jadi orang ternama lebih baik mengabdi pada sesama dunia ini cuma panggung sandiwara tapi banyak yang merasa sombong tiada tara  lupa berbagi peran untuk sesama saudara padahal semua…

Ekonomi Syariah Bukan Hanya Soal Riba

Sampai saat ini fokus utama diskusi ekonomi Syariah masih berkisar soal riba atau tidak riba. Bahkan setelah MUI tahun 1991 mendirikan Bank Muamalat, dan kemudian keluar Fatwa MUI tahun 2004 yang mengharamkan bunga bank, masih banyak yang tanya ke saya mengenai hukum bunga bank dan status mereka yang bekerja di bank konvensional. Riba itu jelas…

Begitulah

Begitulah Cinta itu tidak pernah menagih  datangnya embun pagi,  pula tidak pernah mencatat  setiap tetes air yang mengalir dari langit. Cinta itu memberi,  tak pernah menampik,  juga tak pernah  berhitung. Dan Engkau mencintaiku seperti itu kan, Tuhan? Nadirsyah Hosen

Ibn Arabi Ditegur Nabi Khidr

Ibn Arabi yang dijuluki syekh terbesar dalam dunia tasawuf mengaku tiga kali ditemui oleh Nabi Khidr. Ijinkan saya untuk menceritakan ulang pertemuan pertama Ibn Arabi, yang digelari Doctor Maximus (Doktor terhebat) di Eropa pada abad pertengahan, dengan Nabi Khidr, yang dalam al-Qur’an dikisahkan menjadi gurunya Nabi Musa. Ibn Arabi saat itu masih nyantri pada gurunya…

Tabayun di Era Medsos

Jika di kerumunan pasar tiba-tiba ada yang berteriak “Coppeetttt” sambil menunjuk ke anda, bisa dibayangkan apa yang akan terjadi, Kerumunan akan serentak menghakimi anda, tanpa sempat lagi melakukan verifikasi: benarkan anda copetnya? atau yang lebih krusial lagi, benarkah dompet ibu di sebelah anda itu hilang karena dicopet atau ibu tersebut ketinggalan dompetnya di rumah. Sayangnya…

London punya Sadiq Khan, tapi kami punya Waleed Aly

Dari minggu lalu heboh soal Walikota London yang untuk pertama kalinya terpilih seorang Muslim. Namanya Sadiq Khan. Di Jakarta kita punya gubernur non-Muslim, padahal mayoritas penduduk Jakarta adalah Muslim. dan di London, seorang Muslim bisa terpilih, padahal mayoritas di sana itu non-muslim. Inilah kekuatan demokrasi, yang masih banyak orang gagal memahaminya. Demokrasi membuka peluang setiap…