Indonesia Diadu-domba: #janganterpancing

Melihat massifnya gerakan kebencian saat ini, saya sampai pada satu titik bahwa memang tengah ada rekayasa pihak luar yang ingin Indonesia bertengkar dan hancur lebur. Dimulai dari politisasi ayat, hadits dipotong seenaknya utk mengobarkan permusuhan, sampai pelecehan kepada para kiai sepuh dan terakhir penistaan terhadap Kapolri, saya percaya memang ada gerakan yang secara massif, sistematis…