Pemberian dan Penolakan dalam Perspektif al-Hikam

Ketika Allah memberi, maka Dia sesungguhnya sedang memperlihatkan belas kasih-Nya kepadamu. Dan ketika Dia menolak memberimu, maka Dia sedang menunjukkan kekuasaan-Nya. Dan di dalam semuanya itu, Dia sesungguhnya hendak memperlihatkan Diri kepadamu dan ingin menjumpaimu dengan kelembutan-Nya. (al-Hikam – Syekh Ibn Athailah) Pemberian dan cobaan dari Allah adalah bagian dari ke-Maha LembutanNya. CaraNya itu sangat lembut…

Klarifikasi Nadirsyah Hosen Soal Buih

Ada pihak yang berperan untuk menenangkan umat. Ada yang ambil peran lain yaitu untuk memenangkan umat. Saya selalu ambil peran yang terakhir ini, yaitu bagaimana umat ini cerdas dan menang secara kualitas. Tidak sekedar bangga dengan jumlah. Term buih yang saya maksud ditujukan kepada kerumunan (cek lagi twit saya), bukan pada individu. Respon sebagian pihak itu seolah saya merendahkan kualitas individu yang berada di sana.…

Indonesia Diadu-domba: #janganterpancing

Melihat massifnya gerakan kebencian saat ini, saya sampai pada satu titik bahwa memang tengah ada rekayasa pihak luar yang ingin Indonesia bertengkar dan hancur lebur. Dimulai dari politisasi ayat, hadits dipotong seenaknya utk mengobarkan permusuhan, sampai pelecehan kepada para kiai sepuh dan terakhir penistaan terhadap Kapolri, saya percaya memang ada gerakan yang secara massif, sistematis…

Kisah Ampunan Ilahi

[aswaja_big_letter]Imam al-Ghazali bertutur tentang dua kisah mengenai harapan akan ampunan ilahi dalam kitab Ihya. Ijinkan saya kisahkan ulang di sini.[/aswaja_big_letter] Yahya bin Aktsam yang sudah wafat hadir dalam mimpi sahabatnya. Ditanyakan bagaimana keadaannya. Yahya berkata: “Tuhan menyebutkan semua dosaku“. Yahya ketakutan dan berkata: “Bukankah ada riwayat bahwa Engkau seperti dugaan hambaMu? Dan aku berbaik sangka…

Jalan Cinta dan Tugas dari Allah

Dengan cara masing-masing kita berusaha membalas cinta Tuhan kepada kita. Sebanyak jalan menujuNya, sebanyak itu pula jalan membalas cintaNya. Ada yang mengurung diri seharian dalam perpustakaan menelaah lembaran, lalu menuliskannya dan berbagi untuk sesama; inilah jalan cintaNya. Ada yang mengurung diri khalwat bersamaNya Meresapi kalimat yang suci sehingga cahaya menyinari masyarakat sekitarnya. Inilah jalan cintaNya. Ada yang seharian di kantor karena percaya…

Benarkah Nabi Mengeksekusi Abi Sarah Penghina al-Qur’an?

[aswaja_big_letter]Biasanya para orientalis dan para pembenci Islam mengedarkan berita tentang kebengisan dan kekejaman Rasulullah. Tujuannya satu: mereka hendak membantah bahwa Rasulullah itu welas asih dan rahmat bagi semesta alam. Sayangnya, di kalangan Muslim sendiri juga banyak yang senang dengan berbagai kisah “seram” dan “kejam” yang sebenarnya dapat mencederai keluhuran budi dan nama baik Rasulullah. Kita…

Berasyik-masyuk dengan al-Qur’an

[aswaja_big_letter]Anda semangat ingin membela al-Qur’an? Yuk kenali al-Qur’an lebih jauh. Al-Qur’an bukan hanya soal politik apalagi soal unjuk rasa, al-Qur’an sejatinya adalah kalam cinta ilahi. Mengapa tidak kita dekati dengan cinta? [/aswaja_big_letter] Kamu mau gak dicintai PAKAI al-Qur’an? Mauuu kannn…kita ber-“gombal ria” pakai al-Qur’an yuk. Siapa tau ada yang klepek-klepek ** Kamu percik surat al-Fajr,…

Nabiku yang Welas Asih: Islam Rahmatan Lil Alamin

Nabiku yang welas asih mengajarkan bahwa Allah melarang kita membakar sarang semut dan lebah. Ini Islam rahmatan lil alamin Nabiku yang welas asih melarang untuk menebang pohon yang tengah berbuah. Ini Islam rahmatan lil alamin Nabiku yang welas asih melarang dalam peperangan sekalipun utk membunuh anak, perempuan dan orang tua. Ini Islam rahmatan lil alamin…

Tafsir Angka

[aswaja_big_letter]Al-Qur’an adalah sebuah mu’jizat tentu semua Muslim percaya. Ada informasi yang harus ditelaah lebih lanjut, dan ada pula kandungan al-Qur’an yang bersifat konfirmasi. Metode memahami al-Qur’an telah diperbincangkan para ulama sejak ribuan tahun lalu. Corak penafsiran al-Qur’an juga sudah dibahas dan diaplikasikan oleh para ulama. [/aswaja_big_letter] Penafsiran yang berbentuk riwayat atau apa yang sering disebut…