Kurban Kambing-Sapi

Konon dulu ada seorang bapak yang menemui KH. Bisri Syamsuri, “Pak Kiyai, saya mau kurban sapi tahun ini. Saya ingin nanti sapi tsb bisa menjadi kendaraan saya sekeluarga di akherat.” “Oh bagus…sapi itu untuk 7 orang. Berapa jumlah keluargamu?” “Keluarga saya ada tujuh orang plus tambahan satu anak kecil. Jadi total delapan, boleh nggak pak…

Kisah Haji Saleh

Sebut saja namanya Saleh. Seorang alim di kampung saya. Ia diangkat oleh masyarakat sekitar sebagai imam masjid karena kealimannya. Bagaimana tidak, kalau ia memimpin sholat dalam satu rakaat belasan ayat ia baca, kalau khutbah Jum’at lidahnya fasih mengucap dan mengutip ayat maupun hadis. Kurang apalagi? Anehnya, belakangan ini jama’ah masjid mulai kesal dengan Haji Saleh…

Dinar dan Dirham

Dear all, Saya mau memberi komentar soal usulan sebagian kalangan untuk “menghidupkan” kembali dinar dan dirham. Kalangan ini percaya bahwa itulah mata uang Islam, dimana yang menjadi patokan adalah emas, bukan dollar [tolong koreksi kalau saya keliru men-summary opini mereka tsb]. Sependek yang saya tahu, “sistem ekonomi Islam” memang bertumpu pada “emas” sebagai standardnya. Inilah…

Pemimpin dalam Pandangan al-Qur’an

Ada dua ayat al-Qur’an yang menggunakan kata Khalifah. Pertama, Qs al-Baqarah: 30, “Inni ja’il fi al-ardh khalifah,” dan kedua, QS al-Shad: 26, “Ya Dawud Inna ja’alnaka khalifah fi al-ardh.”. Dr. M. Quraish Shihab menjelaskan bahwa (1) kata khalifah digunakan oleh al-Qur’an untuk siapa yang diberi kekuasaan mengelola wilayah, baik luas maupun terbatas. Dalam hal ini…

Apa yang engkau lihat?

Resi itu bertanya pada muridnya, “Apa yang engkau lihat?” ketika sang murid sedang bersiap memanah sasarannya: seekor burung merpati yang hinggap di atas ranting. “Aku melihat seekor burung, pepohonan, dan pegunungan di belakangnya,” jawab sang murid. “Sudah, tak perlu dilanjutkan. Letakkan busur dan anak panahmu,” tukas Sang Guru sambil tersenyum pahit. Datang murid yang lain,…

Siapa Kelompok Radikal Islam Itu? [Catatan Untuk Menteri Agama Yang Baru]

Saya hendak jelaskan secara singkat soal kelompok radikal dalam Islam, yang kabarnya akan menjadi fokus pemerintahan Joko Widodo periode kedua. Penjelasan ini penting agar tidak terjadi kesalahpahaman atau menggunakan cara-cara Orde Baru yang justru akan kontraproduktif. Secara umum yang bisa kita identifikasi sebagai kelompok radikal itu sebagai berikut: Pertama, kaum takfiri yang menganggap kelompok selainnya…