Mengambil Jalan Tengah Beribadah
Karena tidak bisa membedakan mana inti dan teknis ibadah, maka ada dua golongan yang berbeda pendapat: Pertama, ada yang berpendapat bahwa semua aturan syar’i dan teknis serta urutan ibadah tidak boleh diubah dan harus ikut tata cara yang diajarkan Nabi Muhammad. Di luar itu, bid’ah dan masuk neraka. Kedua, ada pula yang berpendapat semua aturan…