Hanya

Kami hanya debu yang beterbanganDiputar tak tentu arah oleh badai cintaMu Kami hanya kelopak bunga yang bermekaranDiperindah tak terkira oleh tetesan embun kasih sayangMu Kami hanya pejalan yang merangkak berkeluh kesahDitarik mendekat tak berjarak oleh dekapan ujianMu Kami hanya hamba yang merindu tak berkesudahanDibebankan amanah tak terperi di dunia ini oleh lambaian kuasaMu Kami hanya…

Tausiyah Pertobatan Global

Ini taushiyah yang saya sampaikan dalam acara Live pertobatan global tadi malam di depan Bapak Wapres, Rais Am, Ketua Umum PBNU, dan para masyayikh serta pengurus PWNU, PCNU dan PCI NU sedunia. Yang semalam gak sempat mengikuti, monggo ditonton. Yang semalam sudah menonton, monggo ditonton lagi 🙏😍

Soal Data Corona

Ribut dan ribet. Begitu kesannya soal data berapa orang yang terkena corona, yang meninggal dan yang sembuh, di Indonesia. Saling adu bantah data. Data institusi A diragukan oleh Institusi B. Data pemerintah daerah A diragukan oleh netizen. Begitu seterusnya. Tapi kalau mau jujur urusan data di Indonesia memang selalu ribet. Misalnya akan keliru kalau kita…

Peradaban tanpa tatap muka

Bahkan sebelum wabah coronavirus pun kita sebenarnya sudah perlahan memasuki era peradaban tanpa tatap muka. Teknologi membuat hidup kita direduksi dalam bentuk smartphone dan jaringan internet. Namun datangnya corona benar-benar mendorong peradaban manusia menjadi peradaban tanpa tatap muka di abad ini. Kita mengisolasi diri dan menjaga jarak, sambil pada saat yang sama tak ada lagi…