Donasi Untuk Guru Ngaji & Madrasah

Para guru ngaji kita, yg dulu ngajari kita alif-ba-ta, memang selalu menjaga kehormatan diri mereka untuk tidak mengeluh dan meminta-minta. Kitalah yg mesti paham dan memperhatikannya. Yuk kita sumbang seikhlasnya utk mereka di masa corona ini Kita Bisa Gus Nadir Peduli

Kerinduan menjadi zikirku

Mereka bertanya kepadaku tentang zikir yang bisa menentramkan hati. Katakanlah pada semesta bagaimana sanubari itu merekam jejak sebuah nama, yang padanya semua bermula dan hanya kepadanya semua kembali berpulang. Tercipta rongga di dalam dada untuk menampung semua kerinduan yang bergelora dan tanpa sadar membuat bibir ini basah menyebut sebuah nama berulang-ulang seiring alunan helaan nafas…

Kenapa Perintah Puasa Menggunakan Redaksi “Diwajibkan”?

Salah satu bentuk kemukjizatan Al-Qur’an adalah pilihan diksinya yang bukan saja tepat dan akurat, tapi juga mengandung hikmah. Allah itu Sang Maha Halus, sekaligus Sang Maha Penyayang, maka firman-Nya pun merefleksikan asma-Nya ini. perintah puasa Sebagai contoh, pernahkah terpikir di benak kita kenapa perintah berpuasa diberikan dalam bentuk kalimat pasif (fi’il mabni majhul), yaitu “kutiba”? يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ “Hai…

Puasa dan Hidup Damai Bersama Korona

SESAAT setelah memberikan tausiah tujuh menit di acara pertobatan global online (9/4/2020) yang diselenggarakan PB NU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama), saya ditelepon KH Agoes Ali Masyhuri, pengasuh Pesantren Bumi Sholawat, Tulangan, Sidoarjo. Beliau pembicara pertama dan saya bicara selepas beliau. Saya menyingkir sejenak dari layar komputer demi menerima telepon mendadak dari kiai khos NU yang terkenal…