Puasa dan Hidup Damai Bersama Korona

SESAAT setelah memberikan tausiah tujuh menit di acara pertobatan global online (9/4/2020) yang diselenggarakan PB NU (Pengurus Besar Nahdlatul Ulama), saya ditelepon KH Agoes Ali Masyhuri, pengasuh Pesantren Bumi Sholawat, Tulangan, Sidoarjo. Beliau pembicara pertama dan saya bicara selepas beliau. Saya menyingkir sejenak dari layar komputer demi menerima telepon mendadak dari kiai khos NU yang terkenal…

Hanya

Kami hanya debu yang beterbanganDiputar tak tentu arah oleh badai cintaMu Kami hanya kelopak bunga yang bermekaranDiperindah tak terkira oleh tetesan embun kasih sayangMu Kami hanya pejalan yang merangkak berkeluh kesahDitarik mendekat tak berjarak oleh dekapan ujianMu Kami hanya hamba yang merindu tak berkesudahanDibebankan amanah tak terperi di dunia ini oleh lambaian kuasaMu Kami hanya…

Tausiyah Pertobatan Global

Ini taushiyah yang saya sampaikan dalam acara Live pertobatan global tadi malam di depan Bapak Wapres, Rais Am, Ketua Umum PBNU, dan para masyayikh serta pengurus PWNU, PCNU dan PCI NU sedunia. Yang semalam gak sempat mengikuti, monggo ditonton. Yang semalam sudah menonton, monggo ditonton lagi 🙏😍

Soal Data Corona

Ribut dan ribet. Begitu kesannya soal data berapa orang yang terkena corona, yang meninggal dan yang sembuh, di Indonesia. Saling adu bantah data. Data institusi A diragukan oleh Institusi B. Data pemerintah daerah A diragukan oleh netizen. Begitu seterusnya. Tapi kalau mau jujur urusan data di Indonesia memang selalu ribet. Misalnya akan keliru kalau kita…

Peradaban tanpa tatap muka

Bahkan sebelum wabah coronavirus pun kita sebenarnya sudah perlahan memasuki era peradaban tanpa tatap muka. Teknologi membuat hidup kita direduksi dalam bentuk smartphone dan jaringan internet. Namun datangnya corona benar-benar mendorong peradaban manusia menjadi peradaban tanpa tatap muka di abad ini. Kita mengisolasi diri dan menjaga jarak, sambil pada saat yang sama tak ada lagi…

Buku Terbaru Ngaji Fikih Hosen & Hosen

Pre order: 26 Maret – 6 April 2020edisi spesial bertanda tangan penulis + Free kartu lebaranPersediaan terbatas. Harga 99 ribu https://mizanstore.com/ngaji_fikih_-_pre_68595?fbclid=IwAR3BnqJ_jzFiD_44q85y0l9w1RHlkhCFOno7F46fSP57Dia_zb5hwvEzi7c Jangan Anda bayangkan bahwa buku ini akan mengajarkan ilmu fikih yang kaku dan berat. Dalam buku ini, Nadirsyah Hosen atau akrab disapa Gus Nadir, menuturkan indahnya keilmuan fikih yang dipelajari langsung dari Sang Abah,…

Masih Jumatan yah?

Laporan dari berbagai daerah yg masuk ke saya (duh, gaya banget udah kayak pejabat hahhahaa): Ternyata masih banyak yg menyelenggarakan Jumatan dg alasan ada fatwa yg mengatakan daerah yg belum masuk zona merah corona masih wajib melaksanakan Jumatan. Pertanyaannya: 1. Jikalau di zona hijau dan kuning takmir masjid tidak sanggup melaksanakan protokol pencegahan yg digariskan…