Tujuh Pendekar Fiqh dari Madinah
Kalau anda penggemar serial silat Legenda Pendekar Pemanah Rajawali, anda pasti ingat bahwa pendekar Kwee Cheng pertama kali berguru kepada tujuh pendekar aneh dari kota Kanglam. Nah, kali ini saya mau cerita tentang tujuh pendekar fiqh dari kota Madinah. Gak nyambung? Biarin aja! Tujuh fuqaha dari Madinah ini merupakan bagian penting dari sejarah perkembangan hukum…